Trauma Processing Therapy (TPT)

Bebas dari Trauma Jalani Hidup Yang Lebih Baik

Trauma bisa membekas di dalam diri sekalipun telah lama berlalu, menghambat potensi bertumbuh, dan mengurangi kualitas hidup seseorang. Namun, dengan pendekatan yang tepat, setiap orang dapat kembali untuk pulih dan menjalani hidup dengan lebih baik.

“Setelah TPT, saya bisa memproses ulang trauma saya, sehingga saya merasa lebih ringan, tenang, dan tidak terganggu lagi. Kenangan tetap ada, tapi tanpa emosi menyakitkan. TPT benar-benar membantu saya bangkit dan menjalani hidup lebih baik.”

0
+
Our Client Totals

Kami kerjakan

Temukan Kedamaian, Pulihkan Diri, & Bangun Kesehatan Mental yang Lebih Baik

professional-psychiatrist.jpg

Konsultasi

Terapi TPT Individu

Edukasi

Pelatihan & Sertifikasi TPT untuk Profesional

Proyek Baru (43)

Sosialisasi

Workshop & Seminar TPT untuk Publik

About Us

Trauma Processing Therapy (TPT)

adalah metode transformasional yang memungkinkan seseorang memproses memori traumatiknya dengan cepat, tuntas, aman, dan mudah. Dengan pendekatan yang berbasis bukti dan berorientasi pada pemulihan, TPT membantu individu mengatasi trauma tanpa harus mengalami penderitaan yang berkepanjangan.

TPT didasari oleh teori ilmiah yang kuat, memastikan setiap langkah dalam proses terapi dapat dipertanggungjawabkan secara akademis dan klinis. Dengan kombinasi teknik yang efektif dan aman, TPT memberikan solusi bagi mereka yang ingin bebas dari belenggu trauma dan kembali menjalani hidup dengan lebih tenang dan berdaya.

Jelajahi lebih lanjut untuk memahami bagaimana TPT dapat membantu Anda atau orang terdekat Anda dalam perjalanan pemulihan trauma.

Scheduling

Buat janji temu dengan terapis kami

Konsultasi

Diskusikan keluhan dan kebutuhan Anda

Proses

Mulai terapi TPT yang aman dan efektif

Why MEtal Health

manfaat Metode TPT

“Bebas dari trauma, bebas untuk menjalani hidup dengan tenang dan berdaya.”

01

Pemulihan trauma yang cepat

Memproses dan menyelesaikan trauma tanpa memerlukan waktu lama.

02

Aman dan nyaman

Mengatasi trauma tanpa harus mengalami penderitaan yang berkepanjangan.

03

Berbasis ilmiah

Didukung oleh teori dan penelitian yang memastikan efektivitasnya.

04

Meningkatkan kualitas hidup

Membantu individu merasa lebih tenang, berdaya, dan bebas dari belenggu trauma.

konsultasi

Efektif - Ilmiah - Tanpa Penderitaan Berkepanjangan

training and certification

Pelatihan Trauma Processing Therapy (TPT)

Pelatihan Trauma Processing Therapy (TPT) ditujukan bagi para profesional kesehatan jiwa yang ingin mendalami pemahaman dan keterampilan dalam penanganan trauma yang aman dan tuntas.

FAQs

Pertanyaan yang Sering Diajukan

Tentang Trauma Processing Therapy (TPT)

TPT adalah metode yang memungkinkan seseorang memproses trauma dengan cepat, aman, dan efektif, tanpa harus mengalami kembali penderitaan emosional. Trauma Processing Therapy menggunakan konsep dasar dari teori Ego State, Internal Family System, Hypnoanalysis dan memanfaatkan fenomena neurosains Rekonsolidasi Memori dalam proses penyembuhan trauma.

TPT dapat diterapkan pada individu dari berbagai latar belakang yang mengalami trauma, termasuk trauma kekerasan fisik verbal atau seksual, kecelakaan, perundungan, kehilangan, atau pengalaman trauma tumbuh kembang seperti pengabaian dan ragam trauma lainnya. Yang terpenting dalam pemrosesan trauma adalah klien datang dengan kesadaran sendiri, tidak dengan bujukan atau paksaan, siap dan bersedia memproses melepaskan memori traumatiknya.

Tentu! Kami menyediakan pelatihan profesional bagi psikolog, konselor, tenaga medis, dan siapa saja yang ingin menguasai teknik TPT secara profesional.

Clients Review

Cerita Mereka Setelah TPT

Kebahagian mereka, Kebanggaan kami.

Setelah TPT, saya bisa melepaskan trauma, merasa lebih ringan, tenang, dan ikhlas. Kenangan tetap ada, tapi tanpa emosi menyakitkan. TPT benar-benar membantu saya bangkit dan menjalani hidup lebih baik.

Sinta (nama samaran) Ibu Rumah Tangga

Teknik TPT ini adalah salah satu Teknik yang akan saya rekomendasikan untuk dicoba!

Budi (nama samaran) Karyawan Swasta

Saya sangat merekomendasikan terapi TPT ini karena dapat mengatasi trauma dan fobia seperti yang saya alami

Rani (nama samaran) Mahasiswa

Blog Post

Artikel

Trauma Kekerasan Fisik Verbal Seksual Dari Usia 4 Tahun
21Feb

Trauma Kekerasan Fisik Verbal Seksual Dari Usia 4 Tahun

Saya Ina (bukan nama sebenarnya). Usia 35 tahun. Ibu dari 3 anak. Keinginan membentuk keluarga harmonis dan anak-anak yang optimal tumbuh kembangnya membuat saya terobsesi dengan kelas parenting dan berbagai kelas pengembangan diri, akibat trauma masa kecil berupa kekerasan mental, fisik, verbal, dan seksual dari keluarga dan guru sekolah. Trauma yang saya bawa sejak usia […]

Autoimun, Lupus, Irritable Bowel Syndrome, Fibromyalgia
21Feb

Autoimun, Lupus, Irritable Bowel Syndrome, Fibromyalgia

Nama saya Ina (bukan nama sebenarnya), 38 tahun, saya seorang penyintas lupus dan IBD sejak tahun 2021. Saya mengalami flare autoimun bulan Mei 2024 dan sangat cemas karena flare tersebut sehingga saya dirujuk oleh dokter reumatologi saya ke psikiater Saat pertama kali dirujuk saya merasa cemas, sulit tidur, dada berdebar, dan merasa akan meninggal dunia. […]

Trauma Ketakutan Saat Masuk Tol
21Feb

Trauma Ketakutan Saat Masuk Tol

Nama saya Budi (bukan nama sebenarnya), 29 tahun, seorang karyawan swasta.  Satu tahun yang lalu saya sedang dalam perjalanan pulang kampung. Di tol saya tiba-tiba mual dan muntah-muntah karena kelelahan. Saya lalu banting setir dan menepi. Sejak kejadian itu, saya fobia terhadap tol. Setiap saya masuk ke tol, saya selalu mual dan muntah tanpa alasan. […]